Dalam dunia teknologi, istilah “laptop” dan “notebook” sering kali digunakan secara bergantian. Namun, apakah Anda tahu bahwa sebenarnya ada perbedaan antara keduanya? Memahami perbedaan ini dapat membantu Anda membuat keputusan yang lebih baik ketika membeli perangkat yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Artikel ini akan menjelaskan perbedaan antara laptop dan notebook, membahas beberapa pilihan perangkat populer […]
Category: Gadget
Pahami Kelemahan dan Resiko iPhone atau iPad yang Telah Di Jailbreak
Pengguna gadget besutan Apple tentu pernah mendengar istilah jailbreak. Jailbreak dengan kata lain meningkatkan kemampuan iPhone atau iPad agar dapat secara bebas menginstal aplikasi pada perangkat yang asalnya dari pihak ketiga. Tetapi, jailbreak adalah proses yang berisiko pada gadget. Apa saja kekurangan atau kelemahan setelah proses jailbreak dilakukan? Dari pada penasaran, simak ulasan berikut ini […]